Senin, 06 Oktober 2014

Cara Diet Sehat Shaheer Sheikh 'Arjuna' Aktor Mahabharata



Cara Diet Sehat Shaheer Sheikh 'Arjuna' Aktor Mahabharata.
Shaheer Sheik yang berperan sebagai Arjuna pada sinetron Mahabharata ternyata tidak berpantang makan apapun yang  diinginkannya. Tapi menurutnya lebih penting baginya adalah melakukan latihan-latihan olahraga untuk membakar  lemak yang berlebih. Dalam wawancara dengan Tellychakkar.com, Aktor berbakat ini menceritakan rahasia kesehatannya.  Berikut adalah wawancarannya.

Ada Kiat untuk Fitness ?

Saya tidak berpantang makan apapun yang saya suka, tapi yang paling penting adalah melakukakan latihan-latihan  olahraga  untuk membakar lemak yang berlebih.

Ada Kiat untuk Diet Khusus?

Saya tidak punya kiat untuk diet apapun, saya memilih untuk diet yang terdiri dari 80 % makanan sehat dan sisanya  20% untuk Junk Food.

Apa Latihan Olahraga yang rutin ?

Saya memiliki tubuh yang tinggi dan saya juga memiliki berat badan yang berlebih, oleh karena itu saya latihan  olahraga untuk 2 jam, terdiri dari latihan kardio seperti berenang dan Jogging.

Apakah anda Vegetarian ?

Bukan, saya sesungguhnya bukan seorang vegetarian.

Apakah makanan favorit anda ?

Saya sangat menyukai Makanan India dan Makanan Itali. Saya pencinta keju, oleh sebab itu saya sangat suka Pizza,  Pasta dan Rajma.

Makanan Apa yang psatinya ada di meja makan Anda?

Telur harus ada di meja makan saya.

Suka dengan Kopi atau teh?

Saya suka Teh manis dan saya juga suka teh hijau.

Kalo Makan Malam biasanya terdiri dari makanan apa  ?

Untuk Makan malam yang panjang, saya suka Ikan yang dipanggang, dengan kuah sop Dal Khicdhi. Saya juga suka Panir.

Kalo makanan penutup ( Dessert )?

Saya suka Gulab Jamun panas dengan es krim.

Apa Minuman favorit ?

Susu

Apa Minuman Beralkohol favorit ?

Saya tidak minum minuman beralkohol

Pernah bereksperimen makanan apa saja?

Saya hanya bereksperiman makanan yang dimasak oleh ibu saya, beliau yang benar-benar jago masak. Kalo makanan  jalanan saya suka bereksperimen dengan Shawarma.

Anda bisa memasak ?

Saya hidup sendiri selama 10 tahun, jadi sangat wajar apabila saya bisa masak.

Ada Tips untuk Fitness?

Saya menganjurkan orang-orang untuk makan apa saja yang disukai, tapi jauh lebih penting adalah membakar kalori  dari makananan yang dimakannya tersebut.

Sumber : http://www.tellychakkar.com/tv/lifestyle/my-work-out-consists-more-of-cardio-exercises-such-swimming-and-jogging-shaheer-sheikh


Baca Juga Artikel ini:
- Nasib Jessica SNSD
- Maraknya Impotensi pada Anak Muda
- Kikis Lemak Tubuh dengan Susu
- Cara Mudah Deteksi Stroke Secara Dini


Berikut ini adalah alat-alat yang dapat membantu menurunkan berat badan :
- Alat Fitness Treadmill (Klik Sini)
- Sabuk Pelangsing Slimming Belt (Klik Sini)
- Timbangan Lemak Perut (Klik Sini)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar